22 Manusia membanting tulang di bawah matahari dan berusaha untuk mencapai impiannya, tetapi semua itu untuk apa?+ 23 Seumur hidupnya, pekerjaannya membawa penderitaan dan keresahan,+ bahkan pada waktu malam hatinya tidak tenteram.+ Semua itu juga sia-sia.