25 Dia akan mengucapkan kata-kata yang menentang Tuhan Yang Maha Tinggi,+ dan dia terus mengganggu umat suci milik Tuhan Yang Maha Agung. Dia ingin mengubah waktu dan hukum, dan umat suci diserahkan ke dalam tangannya selama satu waktu, dua waktu, dan setengah waktu.+